Filsafat Politik Plato

Main Article Content

Leni Andariati

Abstract

Plato merupakan salah satu filosof terkemuka hingga saat ini. Pemikirannya tentang politik terletak pada konsep Negara Ideal. Penelitian ini melihat bagaimana maksud Plato tentang negara Ideal, dimulai dari bentuk negaranya dan bagaimana masyarakat seharusnya. Bermula dari pengalaman hidupnya, Plato mampu menawarkan sistem pemerintahan yang sangat baik. Pembahasan ini menemukan benang merah bahwa, negara ideal yang dimaksudkan Plato adalah negara yang berasas pada pendidikan dan kebajikan, betujuan untuk terciptanya keadilan dan kebahagiaan bagi semua masyarakat. Bentuk negara ideal yang ditawarkan Plato adalah Aristokrasi, yaitu negara yang dipimpin oleh seorang filosof atau orang yang mahir dalam bidang filsafat. Plato sangat menekankan pentingnya pendidikan dalam sebuah negara yang ideal, dengan adanya pendidikan akan menjadikan masyarakat bermoral, mampu berfikir kritis dan sistematis. Kebahagiaan dalam masyarakat akan tercapai ketika semuanya saling bekerja sama, baik dari masyarakat golongan penguasa, golongan tentara, dan golongan petani.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Andariati, L. (2020). Filsafat Politik Plato. JRP (Jurnal Review Politik), 10(1), 88–115. https://doi.org/10.15642/jrp.2020.10.1.88-115
Section
Articles

References

Azhar, Mohammad. 1999. “Filsafat Plato: tentang Idea, Hermeneutika, dan Internet”, Jurnal Idea Edisi 5, 66-77.

Bertens, K. 1993. Sejarah Filsafat Yunani, Yogyakarta: Kanisius.

Cohen, Martin. 2001. Political Philosophy (from Plato to Mao), London: Pluto Press.

Espindola, Liliana, Laura Gomez. 2017. Plato on the Political Role of Poetry, Parnassos Press. https://www.jstor.org/stable/j.ctvbj7grj.17

Gaarder, Jostein. 1998. Sophie’s World, diterjemahkan oleh Rahmani Astuti dengan judul Dunia Sophie: Sebuah Novel Filsafat, Bandung: Mizan.

Hadiwijono, Harun. 1993. Sari Sejarah Filsafat Barat 1, Yogyakarta: Kanisius.

Hakim, Abdul. Desember, 2009. “Negara dalam Perspektif Plato”, Jurnal Ilmu Ushuluddin, Vol. 9. No. 1, 59-74.

Hatta, Mohammad. 1996. Alam Pikiran Yunani, Jakarta: Penerbit Universitas Indoesia.

Imron, Ali. September, 2014. “Filsafat Politik Hukum Pidana”, Vol. 25, No. 2, 225-259.

Noerhadi, Tuty Heraty. 2013. Aku dalam Budaya: Telaah Metodologi Filsafat, Jakarta: Gramedia.

Plato. 1998. Republic, trans. By Robin Waterfield, Oxford World’s Classics.

Rapar, J.H. 1991. Filsafat Pilitik Plato, Jakarta: CV. Rajawali.

Roswantoro, Alim. Juli, 2015. “Filsafat Sosial-Politik Plato dan Aristoteles”, Jurnal Refleksi, Vol. 15, No. 2, 123-138.

Russel, Bertrand. 1945. History of Western Philosophy, Unwin University Books.

Schmandt, Henry J. 2009. Filsafat Politik: Kajian Historis dari Zaman Yunani Kuno sampai Zaman Modern, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sharples, R. W. 1994. Plato on Democracy and Expertise, Source: Greece & Rome, Vol. 41, No. 1. https://www.jstor.org/stable/643132

Sukur, Sylvester G. 2015. Republik Plato, Yogyakarta: Pustaka Promethea.

Titus, Harold H. 1984. Living Issues in Philosophy, diterjemahkan oleh M. Rasjidi dengan judul Persoalan-persoalan Filsafat, Jakarta: Bulan Bintang.

Trabattoni, Franco. 2016. Essays on Plato’s Epistemology, Leuven University Press. https://www.jstore.org/stable/j.ctt1b9x1mp.17

Widagdo, Yudi. April, 2015. “Hukum Kekuasaan dan Demokrasi Masa Yunani Kuno”, Jurnal Diversi, Vol. 1, No. 1, 44-65.

Yusuf, Burhanuddin. 2018. “Politik dalam Islam: Makna, Tujuan, dan Falsafah (Kajian Atas Konsep Era Klasik)”, Jurnal Aqidah-Ta, Vol. IV, No. 1, 1-17.

Zainuddin, Rahma. 1992. kekuasaan dan Negara, Jakarta: Gramedia.